Tak perlu dipungkiri lagi manusia adalah makhluk paling sempurna, akan tetapi selalu ada saja yang dirasakan sebagai kelemahan jika dibanding dengan orang lain. Sering kita mengatakan “aku lebih ...dari pada kamu, atau saya gagal karena saya tidak bisa.....” yang kemudian diukur sebagai kelebihan atau kekurangan dibanding orang lain. Sedangkan ukuran yang digunakan seringkali sangat subyektif.
Agak...